Kepada seluruh lapisan masyarakat untuk bersinergi membangun Mentawai yang lebih baik Dan khusus kepada awak media untuk lebih gencar memberikan informasi yang berimbang dan membangun.
Hal ini disampaikan bupati i mentawai martinus D pada waktu menandatangani SPK ( Surat Perjanjian Kerja) 33 media online, cetak dan elektronik di aula kantor Bupati Kepulauan Mentawai, Selasa 14/2/2023.
kegiatan menandatangani SPK ( Surat Perjanjian Kerja) iini juga dihadiri oleh Plt Sekretaris Daerah Rinaldi, Kepala Dinas Kominfo Heri Robertus serta jajaran.